Pengertian, Penyebab, Gejala, Dan Perawatan Kucing FLUTD

Perawatan Kucing FLUTD

Pernah menemukan masalah penyakit FLUTD pada kucing kesayangan? Penyakit kucing FLUTD adalah gangguan pada kucing di bagian saluran kemih bagian bawah. Anda sebagai pemilik harus mengetahui apa saja gejala, penyebab, serta perawatan kucing FLUTD yang benar. Selengkapnya, simak dalam pembahasan berikut! Apa Itu Penyakit FLUTD pada Kucing? FLUTD atau Feline Lower Urinary tract diseases merupakan … Baca Selengkapnya

Kesalahan Yang Perlu Dihindari Ketika Melakukan Perawatan Kucing Anggora, Jangan Skip!

Perawatan Kucing Anggora

Tidak dapat dipungkiri, memiliki hewan peliharaan menjadi impian setiap orang. Dimana mereka tidak hanya menggemaskan juga bisa menghibur ketika sedih dan sepi. Anda bisa memilih kucing, anjing, kura-kura, dan hewan menggemaskan lainnya. Kebanyakan orang memilih kucing sebagai peliharaan. Bulunya yang lebat, kakinya yang mungil, cukup menggemaskan untuk dipelihara. Salah satu jenis kucing yang banyak dipelihara … Baca Selengkapnya

Buat Kucing Menjadi Spesial! Berikut Tips Melakukan Perawatan Kucing Persia Dengan Benar

Perawatan Kucing Persia

Kucing menjadi salah satu makhluk yang menggemaskan dan lucu. Dimana mereka selalu mendatangkan kebahagiaan bagi pemiliknya. Tingkahnya yang lucu membuat siapa saja menjadi gemas dan terhibur. Salah satu ras kucing yang dianjurkan untuk Anda miliki yaitu kucing persia. Kucing persia merupakan salah satu jenis ras domestik dengan bulu panjang, wajah bulat, tubuh gemuk, dan hidung … Baca Selengkapnya

5 Tips Perawatan Kucing Pasca Steril

Perawatan Kucing Pasca Steril

Istilah steril sepertinya sudah tak asing dalam dunia perkucingan. Proses ini dilakukan dengan melakukan pengangkatan organ reproduksi kucing seperti ovarium dan testis. Setelah menjalani proses steril, biasanya kucing akan memerlukan perawatan kucing pasca steril agar penyembuhannya lebih optimal dan cepat. 1. Ditempatkan di Dalam Kandang Langkah pertama merawat kucing pasca steril adalah dengan menempatkan di … Baca Selengkapnya